Hosting NVME Jauh Lebih Baik Dari Hosting SSD

Posted on 7 Juli 2021Categories HostingTags ,

NVME sendiri memiliki kepanjangan Non-Volatile Memory Express, yang mana merupakan perangkat penyimpanan dengan inisiatif terbaru yang membantu kinerja blog atau situs web menjadi lebih baik, terutama dalam hal kecepatan dan respon waktu yang tinggi. Jadi, entah itu hosting ataupun VPS, server fisik ini berjalan dan menggunakan penyimpanan solid-state bernama NVME. Secara spesifiknya, drive tersebut menggunakan antarmuka PCIe yang dirancang untuk memberikan kecepatan luar biasa saat transfer data dilakukan, serta menawarkan kinerja keseluruhan yang lebih baik. Jauh lebih baik digunakan jika kamu … Continue reading “Hosting NVME Jauh Lebih Baik Dari Hosting SSD”